HomeSimpanan BMT Permata

Simpanan BMT Permata

Simpanan

SIMPANAN HARI RAYA  

(Lebih Tentram Menjelang Idul Fitri)

 

Simpanan Hari Raya adalah simpanan dengan akad Mudharabah yang diperuntukan untuk persiapan menjelang Hari Raya Idhul Fitri. Bosan dengan persiapan lebaran yang ribet? Tenang, Kami punya solusinya! Buka rekening Simpanan Hari Raya di KSPPS BMT Permata Jawa Timur dengan setoran awal Rp. 100.000 dan setoran bulanan mulai dari 100.000. Kamu bisa menabung secara teratur dan mendapatkan bingkisan spesial. Praktis, aman, dan menguntungkan!

 

Ketentuan:

  1. Setoran awal minimal Rp. 100.000
  2. Setoran selanjutnya minimal Rp.100.000,- bulan 
  3. Setoran dapat dilakukan dengan transfer via Permata Mobile atau dengan layanan transfer virtual account dari semua bank. 
  4. Penarikan dapat dilakukan menjelang Hari Raya 
  5. Bebas biaya administrasi.
  6. Simpanan  Pokok Rp. 20.000.-
  7. Simpanan  Wajib Rp. 2000.- /bulan
  8. Wajib memiliki simpanan Permata atau Simpanan Gemar Menabung

SIMPANAN PENDIDIKAN

(Rencanakan Pendidikan Bukti Cinta Kepada Buah Hati )

 

Simpanan Pendidikan adalah simpanan dengan akad Mudharabah, yang diperuntukkan untuk mempersiapkan biaya pendidikan anak. Simpanan pendidikan ini merupakan cara paling efektif yang dapat dipilih orang tua untuk mempersiapkan biaya pendidikan anak dalam jangka panjang  dan simpanan pendidikan ini merupakan produk yang sangat fleksibel karena nominal setoran dapat disesuaikan dengan rencana biaya pendidikan. 

 

Ketentuan: 

  1. Setoran awal minimal Rp. 100.000,-
  2. Setoran selanjutnya minimal Rp. 100.00,- 
  3. Setoran dapat dilakukan dengan transfer via Permata Mobile atau dengan layanan transfer virtual account dari semua bank. 
  4. Penarikan dapat dilakukan menjelang Hari Raya 
  5. Bebas biaya administrasi.
  6. Simpanan  Pokok Rp. 20.000.-
  7. Simpanan  Wajib Rp. 2000.- /bulan
  8. Wajib memiliki simpanan Permata atau Simpanan Gemar Menabung

SIMPANAN HAJI / UMROH 

(Wujudkan Ibadah Di Tanah Suci)

Simpanan Haji/Umroh adalah simpanan dengan akad Mudharabah yang diperuntukkan untuk biaya persiapan ibadah Haji/ Umroh. Simpanan Haji/Umroh ini memberikan kemudahan dan keringanan bagi anggota yang ingin pergi  ke baitullah karena nominal setoran yang fleksibel dan terjangkau. Selain itu, BMT Permata juga akan memberikan bantuan pelayanan dalam pendaftaran Haji/Umroh.

Ketentuan: 

  1.  Setoran awal minimal Rp. 200.000,-
  2. Setoran selanjutnya minimal Rp. 100.00,- 
  3. Setoran dapat dilakukan dengan transfer via Permata Mobile atau dengan layanan transfer virtual account dari semua bank. 
  4. Penarikan dapat dilakukan menjelang Ibadah Haji/Umroh
  5. Bebas biaya administrasi.
  6. Simpanan  Pokok Rp. 20.000.-
  7. Simpanan  Wajib Rp. 2000.- /bulan
  8. Wajib memiliki simpanan Permata atau Simpanan Gemar Menabung

SIMPANAN QURBAN/ AQIQAH

(Solusi kemudahan dalam Berqurban dan Aqiqah)

Simpanan Qurban/Aqiqah adalah simpanan dengan akad Mudharabah yang diperuntukkan untuk pembelian hewan Qurban/Aqiqah. Simpanan qurban/aqiqah ini membantu mewujudkan Ibadah Qurban/Aqiqah lebih terencana. 

Kententuan:

  1. Setoran awal minimal Rp. 150.000,-
  2. Setoran selanjutnya minimal Rp. 100.00,- 
  3. Setoran dapat dilakukan dengan transfer via Permata Mobile atau dengan layanan transfer virtual account dari semua bank. 
  4. Penarikan dapat dilakukan menjelang Idhul Adha/Aqiqoh
  5. Bebas biaya administrasi.
  6. Simpanan  Pokok Rp. 20.000.-
  7. Simpanan  Wajib Rp. 2000.- /bulan
  8. Wajib memiliki simpanan Permata atau Simpanan Gemar Menabung

SIMPANAN PERMATA EMAS 

(Tabung Emasnya, berkilau masa depannya)

Simpanan Permata Emas adalah simpanan dengan akad Mudharabah dimana setoran dalam bentuk uang dan simpanan dalam bentuk grammase emas. Simpanan Permata Emas ini merupakan produk simpanan yang paling mudah,terjangkau, aman, dan menguntungkan. 

Ketentuan: 

  1. Setoran awal minimal Rp. 20.000,-
  2. Setoran selanjutnya minimal setara dengan harga 0,1gram emas  
  3. Penulisan dalam bentuk grammase
  4. Setoran dapat dilakukan dengan transfer via Permata Mobile atau dengan layanan transfer virtual account dari semua bank. 
  5. Penarikan dapat dilakukan dalam bentuk Emas Antam/Uang
  6. Bebas biaya administrasi.
  7. Simpanan  Pokok Rp. 20.000.-
  8. Simpanan  Wajib Rp. 2000.- /bulan
  9. Wajib memiliki simpanan Permata atau Simpanan Gemar Menabung

SIMPANAN SISWA PERMATA

(Menciptakan Generasi Gemar Menabung)

Simpanan Siswa Permata adalah bentuk kerjasama antara BMT Permata dengan sekolah – sekolah mitra yang bertujuan untuk melatih, mengenalkan dan membiasakan siswa – siswi untuk menabung. Selain itu, simpanan siswa permata juga bertujuan untuk mempersiapkan biaya pendidikan pada tahun ajaran baru.

Ketentuan:

  1. Setoran awal minimal Rp. 20.000,-
  2. Setoran selanjutnya minimal Rp.2.000.-  
  3. Setoran dapat dilakukan dengan transfer via Permata Mobile atau dengan layanan transfer virtual account dari semua bank. 
  4. Penarikan dapat dilakukan pada akhir tahun ajaran atau sesuai kesepakatan dengan mitra sekolah
  5. Bebas biaya administrasi.
  6. Simpanan  Pokok Rp. 20.000.-
  7. Simpanan  Wajib Rp. 2000.- /bulan

SIMPANAN PERMATA

(Berkah dan Aman, Tanpa Riba)

Simpanan Permata adalah simpanan dengan akad Wadi’ah yang dapat dipilih masyarakat untuk menyimpan uangnya sesuai dengan syariat Islam dan produk ini sangat fleksibel dalam pengambilannya karena dapat diambil sewaktu – waktu. 

Ketentuan:

  1. Setoran awal minimal Rp. 20.000,-
  2. Setoran selanjutnya minimal Rp.5.000.-  
  3. Setoran dapat dilakukan dengan transfer via Permata Mobile atau dengan layanan transfer virtual account dari semua bank. 
  4. Penarikan dapat dilakukan sewaktu – waktu pada jam operasional
  5. Bebas biaya administrasi.
  6. Simpanan  Pokok Rp. 20.000.-
  7. Simpanan  Wajib Rp. 2000.- /bulan